Sunday, 7 April 2013

How to : Cara Cepat Mengetahui Masa Garansi

Garansi adalah sesuatu yang tidak boleh dianggap remeh, terutama ketika membeli produk Apple. Seringkali kita mengeluarkan beberapa ratus ribu hanya untuk memperbaiki, Bagi kalian yang ingin mengetahui masa garansi yang tersisa pada iPhone, iPod Touch, iPad, Mac ataupun produk apple lainya, Kalian dapat mengetahuinya dengan cara layanan otomatis yang ditawarkan apple.

Ikuti langkah - langkah berikut untuk mengetahui masa garansi kalian ; 

  • Buka link dibawah ini 

  • Nah selanjutnya masukan Serial Number dari iDevice kalian, Namun letak serial number pada masing - masing device berbeda tempat. untuk iPhone, iPod Touch, dan iPad kalian bisa menemukannya di setting -> general -> about -> serial number. Setelah itu , lanjutkan dengan menekan Continue


  • Ketika kalian telah menekan Continue, disana akan terdapat beberapa informasi yang sangat berguna untuk kalian, 



Meskipun hal ini begitu sederhana, banyak sekali orang mengabaikan status garansi mereka, mudah"an sedikit tips dari kita dapat membantu untuk mengetahui masa garansi dr iDevice yang kalian miliki. 

Follow kita di @JailbreakSpot untuk mengetahui info lebih lanjut. 

2 comments:

  1. mas mau tanya saat masukan serial number yang keluar seperti ini
    We're sorry, but this is a serial number for a product that has been replaced. Please check your information and re-enter your serial number. If your information is correct, you may need to contact us.
    maksudnya apa ya?
    mohon penjelasannya

    ReplyDelete