Saturday, 26 January 2013

Tips Sederhana Membeli iDevice 2nd



FYI : buat temen-temen yang berencana untuk membeli iDevice 2nd, harap teliti dahulu sebelum membeli yaa,, berikut tips sederhana dari kita nih ,


  • tanyakan dlu apakah iphone itu FU / SU.. 
  • liat kelengkapannya apakah imei, S/N dalam dus dan device nya sama ..
  • cek keadaan fisik, layar dan tombol home, apakah masih berfungsi dengan baik atau tidak..
  • cek juga charger dan headset idevice kalian, biasanya rata" headset dan charger sudah tidak lagi ori.
  • terakhir tanyakan apakah baterai sudah diganti atau belum, apabila sudah diganti dipastikan jangan membeli iDevice tersebut, dikarenakan iDevice kalian akan mati total ketika kalian menggupgrade Firmware/IOS yang diakibatkan oleh baterai yang digunakan sekarang bukanlah baterai bawaan iDevice kalian, alias KW,, Meskipun baterai tersebut ORI dari apple, tetap saja ketika kalian mengupgrade Firmware, kemungkinan iDevice tersebut tetap akan mati total sampai kalian mengganti dengan baterai bawaan original dari package si iDevice, atau dengan dengan serial baterai yang sama.
Berikut kutipan dari Hightechdad ;

if you have had your battery replaced (or done the replacement yourself ), there may be some incompatibility from a hardware perspective. The iFixIt post seems to point to the logic board within the replacement battery, as well as when your iPhone 3GS was built.


Untuk selengkapnya bisa kalian baca disini

2 comments:

  1. maaf numpang tanya ya gan. kalau fitur activation lock apa memang gak bisa di bay pass sama sekali ya. kalau bisa tolong kasi tau caranya gan. tapi kalok gak bisa, apa solusi terbaiknya gan. sebelumnya terimakasih gan.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Bisa di bypass cuma nanti fungsi teleponnya jd gabisa dipake untuk skrg, jadi meskipun bisa di bypass tuh device bakal bisa cuma pakai wifi aja,
      solusi terbaik sih klo skrg paling inget inget ulang password,reset password atau tanya pada pemilik sebelumnya kalau itu 2nd, bila semuanya gabisa ya simpen aja jd pajangan :), atau pretelin .. hehe

      Delete